EXPOSTASE: Festival Debus, Bentuk Eksistensi Banten di Sektor Pariwisata Festival Debus, Bentuk Eksistensi Banten di Sektor Pariwisata | EXPOSTASE

Festival Debus, Bentuk Eksistensi Banten di Sektor Pariwisata

BANTEN kaya akan potensi alam, serta sejarah peradaban Islam yang ada di sana. Namun, selama ini belum digarap dengan baik.

Festival Debus Banten | komhukum
Disampaikan oleh Plt Gubernur Banten Rano Karno, festival debus ini merupakan salah satu kegiatan di mana Banten ingin mendapatkan pengakuan dari sisi pariwisata.

Antara
"Ajang ini ingin menunjukkan bahwa Banten itu ada. Banten punya destinasi yang luar biasa," katanya ketika ditemui media di Gedung Sapta Pesona, Jakarta, belum lama ini.

Dia mengatakan, meski memang selama kurang lebih 14 tahun ini belum digarap secara serius, karena fokus masih ke infrastruktur.

"Ya, selama ini memang masih fokus di infrastruktur. Melalui Festival Debus Banten 2014 menjadi langkah pertama dalam mempromosikan wisata Banten,” tutupnya.

source : okezone
edit : iyuza
YUSUF

Hai, saya adalah seorang Digital Marketing dan Content Writer dan sangat menyukai dunia otomotif dan travel. Salam kenal :)

إرسال تعليق

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

أحدث أقدم